> Pengelolaan Administrasi
Dalam pengelolaan sebuah lembaga pendidikan dapat dikatakan berkualitas tidak hanya ditentukan oleh baik suatu metode saja akan tetapi masih harus memperhatikan administrasi dalam pengajaran Al -Qur’an dengan metode Cepat Tanggap Belajar Al – Qur’an dengan metode AN NAHDLIYAH
1) Administrasi Kelembagaan
a. Administrasi Umum
1) Papan Nama
Papan nama TPQ An Nahdliyah dibuat dengan ketentuan sebagai berikut:
- Warna Dasar : Hijau
- Warna Tulisan : Putih
- Bunyi Tulisan : Contoh
- Ukuran : 100 cm x 60 cm
- Sebelah kiri posisi di tengah diberi lambang TPQ An Nahdliyah
2) Lambang
Lambang Taman Pendidikan Al Qur’an an Nahdliyah adalah sebagai berikut :
Keterangan :
- Bentuk segi lima lengkung bervariasi melambangkan rukun Islam yang penuh keindahan dan segi lima sama sisi melambangkan lima sila dari pancasila
- Gambar menara masjid melambangkan pusat ibadah dan pembinaan umat.
- Gambar al Qur’anul Karim melambangkan kitab suci Al Qur’an.
- Tulisan Cepat Tanggap Belajar Al Qur’an melambangkan sikap cepat dan tanggap terhadap belajar mengajar al Qur’an
- Gambar bintang sembilan melambangkan panutan warga Nahdliyin kepada Rasulullah, empat kholifaur Rasyidin, dan empat madzhab dan atau melambangkan wali sembilan.
- Tulisan An Nahdliyah di bawah melambangkan metode pengajaran ini diselaraskan dengan faham Ahlussunnah wal Jama’ah.
- Warna dasar hijau melambangkan kedamaian/ lambang warna agama.
3) Stempel
Stempel yang dibakukan oleh TPQ An Nahdliyah berbentuk lonjong seperti contoh berikut:
1. Untuk Majelis Pembina Tingkat Kabupaten
2. Untuk Majelis Pembina Tingkat Kecamatan
3. Untuk Tingkat Penyelenggara/ ranting
4) Surat menyurat
1) Kop surat untuk Majelis Pembina TPQ An Nahdliyah Tingkat Cabang
2) Kop surat untuk Majelis Pembina Tingkat Kecamatan
3) Kop surat untuk Tingkat Penyelenggara/ ranting
Catatan:
1. Setiap Kop surat di sebelah kiri diberi lambang TPQ an Nahdliyah
2. Kode nomor surat menyesuaikan.
b. Administrasi Khusus
Pada setiap penyelenggara Taman Pendidikan Al Qur’an An Nahdliyah hendaknya memiliki:
a. Buku kegiatan; yaitu buku untuk mencatat segala kegiatan yang diselenggarakan.
b. Buku Notulen Rapat; yaitu buku untuk mencatat hasil – hasil rapat.
c. Buku keuangan, yaitu buku untuk mencatat keluar masuknya keuangan dan hendaknya dibakukan dengan bentuk Buku Kas Tabelaris.
2) Administrasi Kependidikan
a) Administrasi Penyelenggara Pendidikan / TPQ
- Adanya Piagam Pendirian
- Adanya Papan Nama
- Adanya Kop Surat
- Adanya Stempel
- Adanya Daftar Guru/Ustadz dan pembagian tugas
- Adanya Buku Induk Santri
- Adanya Ijazah ( Sertifikat,Syahadah )
- Adanya Buku Inventaris
- Adanya Buku Donatur
- Adanya Kartu Syahriyah
- Adanya Buku Keuangan
- Adanya Dokumen Kurikulum
b) Administrasi Pembelajaran
- Adanya Buku bahan pembelajaran Metode Cepat Tanggap Belajar “Al -Qur’an An Nahdliyah “
- Adanya alat peraga dan media pembelajaran yang dianggap perlu
- Adanya program pembelajaran
- Adanya Buku absen Santri
- Adanya Buku absen Ustadz
- Adanya buku laporan / Kartu Prestasi
- Adanya Evaluasi / Bahan Evaluasi
- Adanya Nilai yang jelas
Info selengkapnya hubungi kami, (Razy)
Dalam pengelolaan sebuah lembaga pendidikan dapat dikatakan berkualitas tidak hanya ditentukan oleh baik suatu metode saja akan tetapi masih harus memperhatikan administrasi dalam pengajaran Al -Qur’an dengan metode Cepat Tanggap Belajar Al – Qur’an dengan metode AN NAHDLIYAH
1) Administrasi Kelembagaan
a. Administrasi Umum
1) Papan Nama
Papan nama TPQ An Nahdliyah dibuat dengan ketentuan sebagai berikut:
- Warna Dasar : Hijau
- Warna Tulisan : Putih
- Bunyi Tulisan : Contoh
- Ukuran : 100 cm x 60 cm
- Sebelah kiri posisi di tengah diberi lambang TPQ An Nahdliyah
2) Lambang
Lambang Taman Pendidikan Al Qur’an an Nahdliyah adalah sebagai berikut :
Keterangan :
- Bentuk segi lima lengkung bervariasi melambangkan rukun Islam yang penuh keindahan dan segi lima sama sisi melambangkan lima sila dari pancasila
- Gambar menara masjid melambangkan pusat ibadah dan pembinaan umat.
- Gambar al Qur’anul Karim melambangkan kitab suci Al Qur’an.
- Tulisan Cepat Tanggap Belajar Al Qur’an melambangkan sikap cepat dan tanggap terhadap belajar mengajar al Qur’an
- Gambar bintang sembilan melambangkan panutan warga Nahdliyin kepada Rasulullah, empat kholifaur Rasyidin, dan empat madzhab dan atau melambangkan wali sembilan.
- Tulisan An Nahdliyah di bawah melambangkan metode pengajaran ini diselaraskan dengan faham Ahlussunnah wal Jama’ah.
- Warna dasar hijau melambangkan kedamaian/ lambang warna agama.
3) Stempel
Stempel yang dibakukan oleh TPQ An Nahdliyah berbentuk lonjong seperti contoh berikut:
1. Untuk Majelis Pembina Tingkat Kabupaten
2. Untuk Majelis Pembina Tingkat Kecamatan
3. Untuk Tingkat Penyelenggara/ ranting
4) Surat menyurat
1) Kop surat untuk Majelis Pembina TPQ An Nahdliyah Tingkat Cabang
2) Kop surat untuk Majelis Pembina Tingkat Kecamatan
3) Kop surat untuk Tingkat Penyelenggara/ ranting
Catatan:
1. Setiap Kop surat di sebelah kiri diberi lambang TPQ an Nahdliyah
2. Kode nomor surat menyesuaikan.
b. Administrasi Khusus
Pada setiap penyelenggara Taman Pendidikan Al Qur’an An Nahdliyah hendaknya memiliki:
a. Buku kegiatan; yaitu buku untuk mencatat segala kegiatan yang diselenggarakan.
b. Buku Notulen Rapat; yaitu buku untuk mencatat hasil – hasil rapat.
c. Buku keuangan, yaitu buku untuk mencatat keluar masuknya keuangan dan hendaknya dibakukan dengan bentuk Buku Kas Tabelaris.
2) Administrasi Kependidikan
a) Administrasi Penyelenggara Pendidikan / TPQ
- Adanya Piagam Pendirian
- Adanya Papan Nama
- Adanya Kop Surat
- Adanya Stempel
- Adanya Daftar Guru/Ustadz dan pembagian tugas
- Adanya Buku Induk Santri
- Adanya Ijazah ( Sertifikat,Syahadah )
- Adanya Buku Inventaris
- Adanya Buku Donatur
- Adanya Kartu Syahriyah
- Adanya Buku Keuangan
- Adanya Dokumen Kurikulum
b) Administrasi Pembelajaran
- Adanya Buku bahan pembelajaran Metode Cepat Tanggap Belajar “Al -Qur’an An Nahdliyah “
- Adanya alat peraga dan media pembelajaran yang dianggap perlu
- Adanya program pembelajaran
- Adanya Buku absen Santri
- Adanya Buku absen Ustadz
- Adanya buku laporan / Kartu Prestasi
- Adanya Evaluasi / Bahan Evaluasi
- Adanya Nilai yang jelas
Info selengkapnya hubungi kami, (Razy)
0 komentar:
Post a Comment